PERAN PIMPINAN DALAM PENGUATAN BUDAYA KERJA BERAKHLAK

PENDAHULUANPada tanggal 27 Juli 2021 Presiden Republik Indonesia telah meluncurkan core values (nilai-nilai dasar) ASN BerAKHLAK dan employer branding ASN “Bangga Melayani Bangsa”. Hal ini dikuatkan dengan diterbitkannya Surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 2020 tahun 2021 tentang Implementasi Core Values dan Employer Branding Aparatur Sipil Negara. Sebagian Instansi Pemerintah menindaklanjutinya […]

Penguatan Pengendalian Gratifikasi Kanreg III BKN

Bandung-Dalam rangka penguatan pengendalian gratifikasi di Kanreg III BKN, Bidang Pengembangan dan Supervisi Kepegawaian (PDSK) mengajak tim dari Inspektorat BKN Pusat untuk mensosialisasikan Peraturan BKN Nomor 4 Tahun 2021 tentang Pedoman Pengendalian Gratifikasi di lingkungan BKN. Sosialisasi peraturan ini dilakukan dalam Rakabangtesi pada hari Rabu (6/4/2022). Rakabangtesi ini diikuti oleh seluruh pegawai Kanreg III BKN […]

Pengarahan kepada tim validasi formasi sebagai tahap awal dari persiapan pendaftaran seleksi CPNS 2019

Persiapan dalam menghadapi jadwal pendaftaran seleksi CPNS 2019 yakni 11 November 2019, hari ini  (8/11) di Kantor Regional III BKN, Kepala Bidang Informasi Kepegawaian, Budi Haryono, S.Kom., M.Eng beserta Kepala Bidang Pengembangan dan Supervisi Kepegawaian, Herman, S.Sos., M.Si memberikan pengarahan kepada tim validasi formasi yang merupakan bagian dari panitia seleksi nasional penerimaan CPNS tahun 2019. […]

Pelepasan Pegawai yang Mutasi Jabatan Ke BKN Pusat

Selasa (7/8), Kantor Regional III melepas salah seorang pegawainya yang akan menjalankan tugas di BKN Pusat Jakarta. Lia Rosalina yang sebelumnya menjabat sebagai Kasubag. Perencanaan dan Keuangan pada Kantor Regional III BKN, pada tanggal 17 Juli 2018 telah dilantik menjadi Kepala Sub. Direkorat Pengawasan dan Pengendalian Bidang Kode Etik, Disiplin, Pemberhentian dan Pensiun PNS Wilayah […]

Rakornas Kepegawaian 2018

Menghadapi perubahan zaman paradigm pengelolaan pegawai negeri sipil yang dahulu hanya berfokus pada permasalahan administrasi menjadi pengelolaan berbasis human capital management. Hal ini ditandai dengan terus menerus dilaksanakannya perbaikan pada pengelolaan manajeman ASN mulai dari tahap perencanaan formasi ASN, seleksi dan rekrutmen penerimaan ASN, pengembangan kompetensi, penilaian kinerja dan penghargaan, promosi, rotasi, dan arier, serta […]

Pemahaman Coacing, Mentoring dan Belajar Mandiri (CMB) Dalam Rakabangtesi

Bandung– Pada hari Rabu (23/3/2022), Bidang Pengembangan dan Supervisi Kepegawaian kembali melaksanakan Rakabangtesi untuk seluruh pegawai Kanreg III BKN. Rakabangtesi sendiri adalah singkatan dari Rabu di Kampus Pengembangan Kompetensi yang bertujuan untuk meningkatkan dan mengembangkan kompetensi pegawai Kanreg III BKN. Terkait dengan pengembangan kompetensi, tema yang diangkat dalam Rakabangtesi kali ini adalah Sosialisasi Coaching Mentoring […]